Friday, November 10, 2017
Musim Hujan Akan Tiba, Waspada Akan Wabah Penyakit Leptospirosis dan Demam Berdarah
Gudang Hot News | Semua masyarakat diharapkan untuk waspada dengan beberapa penyakit yang akan datang saat musim hujan. Salah satu diantaranya yakni wabah demam berdarah dengue (DBD).
Larva jentik-jentik nyamuk Aedes Aegypti akan berkembang biak di tempat-tempat air yang tergenang, dan itu merupakan awal gejala timbulnya demam dengue dan juga hampir sama dengan gejala awal DBD
Akan tetapi pada hari keempat, penderita DBD akan mendapatkan pendarahan dan plasma akan mengalami kebocoran dan bisa saja masuk dalam kategori krisis.
Begitu juga dengan gejala demam berdarah dengue (DBD) yaitu demam tiba-tiba tinggi, sakit kepala yang luar biasa, belakang mata akan terasa nyeri dan akan bertambah berhubung adanya pergerakan bola mata, mual yang disertai dengan muntah-muntah, kulit menjadi memerah kehitaman.
Banyak Kasus Yang Terjadi Pada Tahun Lalu dan Menewaskan Banyak Warga
Sedangkan tanda-tanda kebocoran dan plasma yang menandakan adanya DBD adalah pendarahan, pada hidung gusi dan mulut, terus menerus merasakan nyeri pada perut, buang air besar berwarna hitam. cepat haus, pucat, kulit terasa dingin, mudah gelisah dan sering mengantuk dan sesak nafas.
Masih ada beberapa wabah penyakit yanng mesti diwaspadai apabila musim hujan tiba yaitu leptospirosis.
Leptopirosis merupakan penyakit yang ditularkan melalui bakteri yang bisa menyebabkan badan menjadi berat karena infeksi dan yang disertai dengan kelainan.
Ciri-ciri orang yang terkena leptospirosis adalah munyah, mual, sakit kepala, meriang, nyeri otot, diare, sakit perut, demam yang tinggi, hilang nafsu makan, iritasi mata, dan batuk.
About Unknown
Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Write comments