Friday, December 30, 2016

Polsek Sei Tuan Gelar Razia Setelah 12 Tahanan'nya Kabur

 

                               (Foto JENIFER CUTE, gudanghotnews.blogspot.com)

JUDI ONLINE TERPERCAYA | Kepolisian Resort (Polres) Deli Serdang menggelar razia untuk menangkap dan mempersempit ruang gerak 12 orang tahanan yang kabur dari rumah tahanan polisi (RTP) Polsek Percut Sei Tuan.

Kapolres Deli Serdang, AKBP Robert Da Costa, mengatakan razia dilakukan di wilayah yang berbatasan langsung dengan wilayah hukum Polrestabes Medan seperti Kecamatan Tanjung Morawa dan Jalan menuju Bandara Kualanamu.

Kita siapkan 30 personel untuk melakukan razia di lokasi yang kemungkinan dijadikan akses kabur mereka," ujar AKBP Robert Da Costa, Sabtu (31-12-2016) dini hari.

Selain melakukan razia, lanjut Robert Da Costa, kalau dirinya juga memerintahkan jajaran di polsek untuk meningkatkan pengamanan. Selain itu, personel Bhabinkamtibmas juga diminta berkoordinasi dengan tiga pilar.

Polsek jajarannya juga siap membantu menangkap 12 tahanan yang kabur. Personel Bhabinkamtibmas juga diminta berkoordinasi dengan tiga pilar. Hal ini akan dilakukan sampai tahanan yang kabur tertangkap," lanjut dia.Sebelumnya, sebanyak 12 orang tahanan lari dari sel tahanan sementara

Polsek Percut Sei Tuan, Jalan Letda Sujono, Kota Medan, Sumatera Utara pada Jumat, 30 Dsember 2016.Informasi dari kepolisian, kejadian tersebut terjadi pada pukul 04.00 WIB. Para tahanan dari berbagai kasus kriminal tersebut diduga lari dengan cara merusak jerejak yang ada di ventilasi ruang tahanan.

Ini Berikut Identitas Ke 12 Tahanan Yang Kabur :

1. Yudi Sanjaya, Alamat Jalan Pipit 4 no.28 Prumnas Mandala.

2. Dika Andrian, Jalan Bersama gang Amal no.4.

3. Abdi Lubis, Jalan Balai Utama gg.pisang Desa Tembung.

4. Aprianto, Jalan Perhubungan Desa Bandar Setia.

5. Andes Sianturi, alamat Kelurahan Pulau Brayan.

6. Abdul Imam, alamat Jalan Bersama, Kelurahan Banten

7. Novi Andri Syahputra, Jalan Antariksa

8. M Aldi Reza, Jalan Setia Budi, Kelurahan Selayang.

9. Kasima Handayani, Alamat Kelurhan Medan Estate

10. M Fadli Reza, alamat Jalan Baru

11. M Tahir Nasution, alamat Desa Bandar Selamat

12. Agus Ramadani, Jalan Seser, Kelurahan Sidorejo.

No comments:
Write comments